Implementasi Nilai-Nilai Pancasila dalam Tradisi Seblang di Desa Olehsari Banyuwangi

Authors

  • Mufidah Universitas PGRI Banyuwangi Author
  • Andika Ronggo Gumuruh Universitas PGRI Banyuwangi Author
  • Mohammad Sabiq Irwan Hariandi Universitas PGRI Banyuwangi Author

DOI:

https://doi.org/10.62710/h04k1540

Keywords:

Nilai, Pancasila, Tradisi Seblang

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh adanya arus modernisasi yang dapat mengikis nilai-nilai budaya yang ada dalam tradisi. Tetapi ada salah satu tradisi yang masih dijaga dan dilestarikan hingga saat ini yakni Tradisi Seblang di Desa Olehsari Banyuwangi. Tujuan dari penelitian ini untuk mendeskripsikan nilai-nilai Pancasila dalam pelaksanaan tradisi tersebut dan untuk mengetahui tantangan utama dalam menjaga implementasi nilai-nilai Pancasila ditengah modernisasi. Metode penelitian yang digunakan peneliti yaitu metode penelitian kualitatif dengan menggunakan pendekatan penelitian studi lapangan (fiel research). Dalam penentuan subjek penelitian peneliti menggunakan teknik purposive sampling. Pengumpulan data dalam penelitian yang dilakukan peneliti yakni dengan observasi, wawancara dan dokumentasi. Data yang diperoleh oleh peneliti tersebut kemudian dianalisis dengan menggunakan teknik triangulasi sumber. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa dalam pelaksanaan Tradisi Seblang di Desa Olehsari Banyuwangi mengandung nilai-nilai Pancasila seperti nilai ketuhanan, nilai kemanusiaan, nilai persatuan, nilai kerakyatan, dan nilai keadilan. Selain itu juga menunjukkan tantangan utama dalam menjaga implementasi nilai-nilai pancasila dalam pelaksanaan tradisi tersebut yaitu rendahnya pemahaman masyarakat mengenai makna nilai-nilai Pancasila yang terkandung didalam Tradisi Seblang, adanya sikap apatis masyarakat terhadap nilai-nilai Pancasila, dan adanya modernisasi yang menimbulkan sikap individualis.

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biography

  • Mufidah, Universitas PGRI Banyuwangi

    Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas PGRI Banyuwangi

References

Adon, M. J. (2022). Studi Pancasila sebagai Kristalisasi Peradaban Bangsa sebagai Tanggapan terhadap Fenomena Radikalisme Agama di Indonesia. Citizenship: Jurnal Pancasila dan Kewarganegaraan , 10(1), 56-73.

Anggraeni, L. d. (2024). Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan. Padang Sumatera Barat: CV. Hei Publishing Indonesia.

Asyahidah, N. L. (2022). Implementasi Nilai-Nilai Pancasila dalam Menumbuhkan Kesadaran Nasionalisme pada Generasi Muda di Era Globalisasi. Jurnal Pendidikan Tambusai, 6(2), 9901-9908.

Buka, V. d. (2022). Implementasi Nilai-Nilai Pancasila dalam Budaya Mana’o di Desa Manu Kuku Kabupaten Sumba Barat. Jurnal Ilmiah Ilmu Sosial, 8(1), 109-117.

Dr. Abdul Fattah Nasution, M. (2023). Metode Penelitian Kualitatif. CV. Harfa Creative.

Dra. Darmawati, M. d. (2024). Pancasila: Kontekstualisasi, Rasionalisasi, dan Aktualisasi. Malang: CV. Future Science.

Fathoni, A. d. (2024). Nilai Pancasila dalam Budaya Kearifan Lokal Perkawinan Adat Nayuh Lampung Saibatin. Kontruksi Sosial: Jurnal Penelitian Ilmu Sosial, 4(2), 59-64.

Firdausi, S. F. (2024). Budaya Tari Seblang Desa Olehsari Dalam Konteks Kebudayaan Islam. Konferensi Nasional Mahasiswa Sejarah Peradaban Islam, 1, 33-41.

Irwan Gesmi, S. M. (2018). Pendidikan Pancasila. Ponorogo: Uwais Inspirasi Indonesia.

Nurhasanah, L. d. (2021). Pengaruh Globalisasi terhadap Minat Generasi Muda dalam Melestarikan Kesenian Tradisional Indonesia. Jurnal Global Citizen: Jurnal Ilmiah Kajian Pendidikan Kewarganegaraan, 10(2), 31-39.

Peraturan Daerah No. 14 Tahun 2017 tentang Pelestarian Warisan Budaya dan Adat Istiadat

Pratiwi, N. A. (2024). Nilai-Nilai Pancasila dalam Tradisi Larung Sesaji di desa Puger Wetan Kecamatan Puger Kabupaten Jember Tahun 2024. JELCi (Journal of Education, Law, and Citizenship), 2(1), 30-39.

Pujiarti, R. d. (2021). Implementasi Nilai-Nilai Pancasila Bagi Peserta Didik di Era Globalisasi. IJOCE: Indonesia Journal of Civic Education, 2(1), 24-28.

Putri, A. G. (2023). Tradisi Seblang Olehsari; Makna Simbolik Ritual Bersih Desa Olehsari Sebagai Budaya Lokal Banyuwangi. Jurnal Pendidikan, Bahasa dan Budaya, 2(4), 150-158.

Rahmatin, L. S. (2023). Analisis Potensi Budaya Lokal sebagai Atraksi Wisata Dusun Segunung, Desa Carangwulung. Jurnal Kajian Dan Terapan Pariwisata, 3(2), 30-40.

Rifai, A. (2021). Filsafat Pancasila Soekarno sebagai Paradigma Pembangunan Manusia Seutuhnya. Jurnal Pancasila dan Bela Negara, 1(2), 29-48.

Syailendra, B. Y. (2021). Tradhisi Seblang di Desa Olehsari Kecamatan Glagah Kabupaten Banyuwangi (Tintingan Folklor). JOB (Jurnal Online Baradha), 17(2), 806

Published

07-10-2025

How to Cite

Mufidah, Andika Ronggo Gumuruh, & Mohammad Sabiq Irwan Hariandi. (2025). Implementasi Nilai-Nilai Pancasila dalam Tradisi Seblang di Desa Olehsari Banyuwangi. CARONG: Jurnal Pendidikan, Sosial Dan Humaniora, 2(4), 537-544. https://doi.org/10.62710/h04k1540