About the Journal
CARONG: Jurnal Pendidikan, Sosial dan Humaniora adalah jurnal akademik yang ditinjau sejawat (peer-reviewed) dan open-access dengan fokus menerbitkan artikel yang terkait dengan berbagai bidang:
(1) Pendidikan:
- Pendidikan dan Pembelajaran,
- Pendidikan Karakter,
- Pendidikan Inklusi,
- Kurikulum Pendidikan.
(2) Sosial:
- Ekonomi,
- Sosiologi,
- Psikologi,
- Sosial,
- Budaya,
- Antropologi.
(3) Humaniora:
- Sastra,
- Sejarah,
- Bahasa,
- Seni,
- Filsafat,
- Agama,
- Hukum
Peer Review Process
- Artikel-artikel yang dipublikasikan di Jurnal CARONG di-review oleh 2 orang mitra bestari.
- Review jurnal menerapkan sistem double blind review.
- Screening Plagiarism terhadap naskah-naskah yang masuk ke Jurnal CARONG dilakukan dengan sistem editorial dan reviewer juga dibantu dengan pengecekan pada Turnitin.
- Dalam melakukan review, reviewer mempertimbangkan: kebaruan topik, objektivitas, metode, dampak/ implikasi keilmuan, kesimpulan dan referensi. Memlih salah satu rekomendasi akhir yaitu:
- Accept Submission. Menerima artikel tanpa ada revisi yang diberikan
- Revision Required. Memberikan revisi tanpa harus melakukan review ulang. Setelah penulis merevisi naskah langsung dilanjutkan ke proses editing.
- Resubmit for Review. Memberikan revisi dan setelah penulis merevisi naskah di review ulang.
- Resubmit elsewhere: naskah ditolak dan disarnkan untuk diserahkan kepada jurnal lainnya.
- Decline Submission. Menolak tulisan karena kualitas tidak memenuhi syarat.
- See comments: dibutuhkan revisi sesuai saran reviewer (berbentuk rekomendasi)
- Penerimaan sebuah artikel oleh Editor tergantung pada kebaruan penelitian, signifikansi artikel, kebenaran konten, tingkat orisinalitas, kejelasan deskripsi, dan kesesuaian dengan tujuan jurnal.
Open Access Policy
Jurnal CARONG memberikan akses jurnal secara terbuka kepada pengunjung.
Pengguna diizinkan untuk membaca, mengunduh, menyalin, mendistribusikan, mencetak, mencari, atau menautkan ke artikel teks lengkap di jurnal ini tanpa meminta izin sebelumnya dari penerbit atau penulis. Ini sesuai dengan Budapest Open Access Initiative.